Sungmin Resmi Menikah~

Hari ini 13 Desember 2014 mungkin adalah hari yang membahagiakan buat Sungmin, tapi untuk ELF khususnya pumkins hari ini hari yang membahagiakan bukan? mungkin ada sebagian orang yang belum menerima kenyataan tapi ada juga yang sudah ikhlas jika kemungkinan dirinya menjadi jodoh sang pria tampan itu sudah lenyap. hihi
Aku sih sebenernya bingung, sangat bingung kenapa SMEnt mengijinkan artisnya untuk menikah kalo kita liat BoA,Changmin,Yunho dan lainlain belum ada yang menikah. dan aku belum percaya kalo hari ini sungmin melepas masa lajangnya....
waktu itu aku sempet mikir ini cuma settingan atau semacamnya. tapi...
sudahlah sungmin udah menentukan pilihannya. sebagai fans bukan seharusnya kita mendukung pilihan sungmin?
Selamat menempuh hidup baru Lee Sungmin...

0 comments: